Petugas Lapas Pasir Putih Cek Apar Fire Block

    Petugas Lapas Pasir Putih Cek Apar Fire Block
    Petugas Lapas Pasir Putih Cek Apar Fire Block

    Cilacap-INFO_PAS. Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Pasir Putih Nusakambangan Kemenkumham Jateng, Enjat Lukmanul Hakim Instruksikan kepada jajaran petugas pengamanan untuk laksanakan pengecekan fungsi alat pemadam api yang ada di Lapas Pasir Putih, sebagai langkah deteksi dini dan mitigasi risiko, Senin(12/02).

    Kegiatan pada hari ini adalah pengecekan pada perlengkapan sarana pemadam kebakaran jenis powder dan fire Block yang ada di Lapas Pasir Putih. Dilanjutkan pemasangan fire Block pada area yang telah ditentukan.

    Kalapas Pasir Putih menyampaikan "Terimakasih kepada BMN Kemenkumham RI dan Kanwil Kemenkumham Jateng yang telah membagikan sarpras pemadam api fire block. Lapas Pasir Putih juga telah melaksanakan pengisian ulang APAR jenis powder isi 5 kg dan telah dipasang di area yang telah ditentukan. Petugas pengamanan harus bisa mengoperasionalkan segala jenis Alat Pemadam Api yang ada, sehingga jika suatu saat terjadi potensi kebakaran dapat mengaplikasikan nya untuk meminimalisir terjadinya dampak meluas pada terjadinya kebakaran, "ungkap Enjat Lukmanul Hakim.        /aj

    kemenkumhamjateng
    ANJAR WAHYU KUSUMA

    ANJAR WAHYU KUSUMA

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Pemilu, Petugas Lapas Pasir Putih...

    Artikel Berikutnya

    Monitoring dan Evaluasi, Kasi Admin Kamtib...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dispenad Nobatkan Pendam V/Brawijaya Sebagai Satuan Penerangan Terbaik Tahun 2024
    Apel Komandan Satuan Jajaran TNI Angkatan Udara 2024, Lanud Sultan Hasanuddin Terima Penghargaan Zona Integritas
    Kepala Bakamla RI Pimpin Makan Siang Bergizi Terhadap 2.500 siswa/i sekolah di seluruh Indonesia
    Satgas MTF XXVIII/ UNIFIL Raih Penghargaan LAF Medal Di Penghujung Masa Baktinya
    Prabowo Subianto Hadir untuk Indonesia Sebagai Anti Klimaks dari Jokowi

    Ikuti Kami